4,609 research outputs found

    ANALISIS USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) SEKTOR PERDAGANGAN DI KOTA BANDA ACEH

    Get PDF
    x ABSTRAK Judul : Analisis Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM)Sektor Perdagangan di Kota Banda Aceh Nama : T. Sultan Mulia NurrahmanNIM : 1201101010101Fakultas/Jurusan : Fakultas Ekonomi/Ekonomi PembangunanDosen Pembimbing : Dra. Fikriah, M.SiKonsentrasi : Ekonomi Regional Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis usaha mikro kecil danmenengah (UMKM) sektor perdagangan di Kota Banda Aceh. Penelitian ini lebihdititik beratkan untuk melihat hubungan faktor internal (ekonomi) yaitu aset,modal, penyerapan tenaga kerja, omzet, laba, pinjaman dan penyelesaianpinjaman serta faktor eksternal (non-ekonomi) yaitu perspektif penduduk yangterdiri dari motivasi menjadi pengusaha dan jenis dagangan pengusaha terhadapperkembangan usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) sektor perdagangan diKota Banda Aceh. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dataprimer dengan total responden sebanyak 60 UMKM. Metode analisis data dalampenelitian ini menggunakan tabel distribusi frekuensi dan analisis tabulasi silangdengan chi square (?2). Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, maka dapatditarik kesimpulan bahwa faktor internal yang memiliki hubungan signifikan yaitulama berdirinya usaha, bentuk badan usaha, jumlah modal di awal, jumlah omzetdi awal, jumlah laba di awal, proses penyelesaian pinjaman di awal. Sedangkanfaktor internal yang tidak memiliki hubungan signifikan yaitu kepemilikan izinusaha, nilai aset di awal, jumlah tenaga kerja di awal, dan proses pinjaman diawal. Faktor eksternal yang memiliki hubungan signifikan yaitu motivasi menjadipengusaha. Sedangkan faktor eksternal yang tidak memiliki hubungan signifikanyaitu jenis dagangan pengusaha. Total faktor internal memiliki hubungan yangsignifikan terhadap perkembangan UMKM sektor perdagangan. Sedangkan totalfaktor eksternal tidak memiliki hubungan yang signifikan terhadap perkembangan UMKM sektor perdagangan. Kata Kunci : Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), Faktor Internal(Ekonomi), Faktor Eksternal (Non-Ekonomi)

    Vascular smooth muscle cell contractile function and mechanotransduction

    Get PDF
    Vascular smooth muscle cells (VSMCs) are the predominant cell type in the arterial wall and normally adopt a quiescent, contractile phenotype to regulate vascular tone. In the arterial wall, VSMCs are exposed to multiple mechanical cues, including stretch and matrix stiffness, which regulate VSMC contraction. However, during ageing and in vascular disease, such as atherosclerosis, hypertension and vascular calcification, the arterial wall stiffens and VSMC contraction contributes to this process. VSMCs display remarkable plasticity and changes in their mechanical environment promote VSMCs to adopt a proliferative, synthetic phenotype. VSMC phenotypic modulation is associated with altered expression of contractile proteins that generate actomyosin-based force. However, our understanding of precise mechanisms whereby altered mechanical landscape and mechanotransduction influence VSMC contraction remains limited. In this review, we discuss the present literature describing how VSMCs sense and respond to changes in their mechanical environment and how these changes influence VSMC contraction

    Vascular smooth muscle cell contractile function and mechanotransduction

    Get PDF
    Vascular smooth muscle cells (VSMCs) are the predominant cell type in the arterial wall and normally adopt a quiescent, contractile phenotype to regulate vascular tone. In the arterial wall, VSMCs are exposed to multiple mechanical cues, including stretch and matrix stiffness, which regulate VSMC contraction. However, during ageing and in vascular disease, such as atherosclerosis, hypertension and vascular calcification, the arterial wall stiffens and VSMC contraction contributes to this process. VSMCs display remarkable plasticity and changes in their mechanical environment promote VSMCs to adopt a proliferative, synthetic phenotype. VSMC phenotypic modulation is associated with altered expression of contractile proteins that generate actomyosin-based force. However, our understanding of precise mechanisms whereby altered mechanical landscape and mechanotransduction influence VSMC contraction remains limited. In this review, we discuss the present literature describing how VSMCs sense and respond to changes in their mechanical environment and how these changes influence VSMC contraction

    A preliminary study of inflammatory markers in non-alcoholic steatohepatitis patients

    Get PDF
    It was reported that C-reactive protein (CRP) levels increase in parallel with the progression of chronic liver diseases, such as chronic hepatitis and liver cirrhosis. Inflammatory markers, such as high sensitive C-reactive protein (hsCRP), ferritin, transferrin, albumin, alpha-1 acid glycoprotein (AAG), alpha-2 macroglobulin (AMG), alpha-1 anti-trypsin (AAT) and lipoprotein a [Lp(a)] were measured in coronary artery disease patients (CAD) and CAD patients with non-alcoholic steatohepatitis (NASH). In the present preliminary study an attempt was made to study whether there is an increase in the levels of CRP in CAD patients associated with NASH. CAD patients showed an increase in CRP and serum ferritin levels. In CAD patients with NASH along with an increase in the levels of serum ferittin (p<0.001), the levels of serum AMG and ceruloplasmin (CP) were also increased (p<0.01). The CAD patients with NASH had a higher proportion of diabetes, hypertension and dyslipidaemia compared to CAD patients. But how this difference contributes to the elevation in acute inflammatory markers particularly AMG and CP levels in CAD patients with NASH cannot be explained. This study shows that a substantial number of CAD patients may be associated with NASH. Non-invasive simple parameters that reflect the degree of inflammation and fibrosis of the liver in patients with NASH would facilitate improved understanding and treatment of the disease. Further studies may be necessary to evaluate the percentage of NASH patients progressing to CAD

    The Statistics of Crumpled Paper

    Get PDF
    A statistical study of crumpled paper is allowed by a minimal 1D model: a self-avoiding line bent at sharp angles -- in which resides the elastic energy -- put in a confining potential. Many independent equilibrium configurations are generated numerically and their properties are investigated. At small confinement, the distribution of segment lengths is log-normal in agreement with previous predictions and experiments. At high confinement, the system approaches a jammed state with a critical behavior, whereas the length distribution follows a Gamma law which parameter is predicted as a function of the number of layers in the system

    PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT PADA PEMILIHAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW TIMUR TAHUN 2020 (Studi di Desa Purworejo Kecamatan Modayag)

    Get PDF
    Partisipasi politik merupakan aspek penting dalam sebuah tatanan negara demokrasi, Sekaligus merupakan ciri khas adanya modernisasi politik. Secara umum dalam masyarakat tradisional yang sifat kepemimpinan politiknya lebih ditentukan oleh segolongan elit penguasa, keterlibatan warga negara dalam ikut serta memengaruhi pengambilan keputusan, dan memengaruhi kehidupan bangsa relatif sangat kecil. Warga negara yang hanya terdiri dari masyarakat sederhana cenderung kurang diperhitungkan dalam proses-proses politik. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui tingkat partisipasi politik masyarakat dalam Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bolaang Mongondow Timur di Desa Purworejo Kecamatan Modayag Kabupaten Bolaang Mongondow Timur Tahun 2020. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Fokus dalam penelitian ini yakni mengenai partisipasi politik masyarakat Desa Purworejo Kecamatan Modayag dalam Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bolaang Mongondow Timur Tahun 2020 dengan menggunakan teori teori Miriam Budiardjo tentang partisipasi politik dengan melihat aspek-aspek Pemberian suara dalam pemilu; Menghadiri rapat umum dan Menjadi anggota partai. Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa ketiga aspek yang diteliri tersebut berjalan dengna baik dengna pencapaian partisipasi masyarakat dalam pilkada sebesar 94.5%. Kata Kunci : Partisipasi Politik, Masyarakat, Pilkad
    corecore